Preformat atau dalam penulisan kode htmlnya disebut <pre>
digunakan untuk menampilkan teks pada html sesuai atau sama persis dengan apa
yang anda buat di notepad/notepad++.
Coba script dibawah ini :
<html>
<head><title>preformat</title></head>
<pre>
_ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _
_ _ _
| /\ |
| /
\ |
| /\
/\ /\ |
| /
\/ \ /\/\
|
| /
\/ \ |
|_ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _
_ _ |
</pre>
</body>
</html>
Maka hasilnya akan seperti ini :
*Untuk selebihnya silahkan anda kembangkan sendiri..*
Selamat Mencoba ^0^
No comments:
Post a Comment
silahkan komentar disini